Riana Sari Serahkan Bantuan Bagi Penyandang Disabilitas di Abung Barat Lampung Utara

Riana Sari Serahkan Bantuan Bagi Penyandang Disabilitas di Abung Barat Lampung Utara

--

Aswarodi yang juga Kadis Sosial Provinsi Lampung, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan program pembangunan dari Bapak Gubernur Lampung dalam rangka mewujudkan visi rakyat Lampung berjaya. 

 

"Oleh karena itu, di bidang pembangunan sosial, secara khusus Bapak Gubernur Lampung menjadikan penyandang disabilitas sebagai prioritas untuk diberikan pelayanan dan pemenuhan hak-haknya yang tertuang dalam misi ketiga provinsi Lampung yaitu meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan mengembangkan upaya perlindungan anak, pemberdayaan perempuan dan penyandang disabilitas," ujarnya.

 

Sebelum pelaksanaan Yansos Jejama, Ibu Riana Sari Arinal terlebih dahulu memberikan bantuan berupa 100 paket sembako, dan 5 unit mesin jahit kepada warga Desa Bumi Nabung.

Juga batuan 5 unit alat steam untuk warga Desa Simpang Abung, Kecamatan Abung Barat. (Rls/npt) 

Sumber: