Salah Pasang Banner Saat Penyaluran BLT-D, Pemerintah Desa Palas Pasemah Dituding Tak Netral

Penyaluran bantuan langsung tunai dana desa atau BLT-DD di Desa Palas Pasemah, Kecamatan Palas pada Kamis (24/8)--David
“Memang sempat ada kegaduhan, dan banner langsung diturunkan. Kami juga dari pemerintah desa juga sudah meminta maaf kepada masyarakat atas kesalahan tersebut,” pungkasnya. (vid)
Sumber: