Jarang Orang Ketahui! 3 Manfaat Unik dari Belimbing Wuluh
Belimbing Wuluh atau Belimbing Sayur--
3. Mengatasi Hipertensi
Kandungan yang terdapat di dalam belimbing wuluh ini telah teruji ampuh mengatasi hipertensi. Cara nya dengan merebus belimbing tersebut lalu diminum, dianjurkan di minum setiap pagi hari agar mendapat hasil yang baik
Selain itu kandungan vitamin c yang terdapat di dalam nya juga, dapat membuat kulit lebih cerah, mengurangi flek hitam, serta menjaga kulit tetap kencang dan mulus.
Berikut tadi adalah manfaat serta cara pemanfaatan dari Belimbing Wuluh yang bisa kamu terapkan di rumah. Meskipun memiliki banyak manfaat, kalian juga harus perhatikan jumlah dari belimbing wuluh yang kalian konsumsi.
Penulis : Fauzan Al Djabar
Sumber: