Hati-hati Provokasi, Tensi Pilkades Memanas

“Desa Palas Pasemah mendapat prioritas utama soal pengamanan. Kemudian selama tahapan pilkades berlangsung kita juga terus melakukan coolingdown atau pendinginan, untuk meredam konflik antar calon kades. Dan Alhamdulillah berhasil, saat ini tidak adalagi gesekan,” pungkasnya. (rnd/vid)
Sumber: