Menteri Perdagangan Cek Harga Pangan di Pasar Kangkung Jelang Nataru 2024

Senin 04-12-2023,20:21 WIB
Reporter : Deka Agustina Ramlan
Editor : Heru Djalili

 

"Jadi tidak ada rekom. Biar pak mentri langsung yang melihat situasi di lapangan seperti apa," jelasnya.

 

Selain itu, kata Wilson, Pemkot Bandar Lampung sendiri dalam waktu dekat akan melakukan sidak.

 

"Kami tim pangan daerah kemudian tim inflasi tetap berjalan memantau perkembangan harga bahan pokok," katanya.

 

Kemudian, jelasnya, pihaknya juga akan memastikan berapa kenaikan harga bahan pokok yang dialami dipasaran dan stoknya juga ada atau tidak.

 

"Tapi yang kita cek stok dulu, kalau masalah kenaikan harga inikan kalau di hari-hari besar sudah otomatis. Namun yang pasti stoknya ini harus ada dulu untuk memenuhi kebutuhan masyarakat," katanya.

 

Dengan berakhirnya pasar murah beberapa hari lagi, Wilson mengaku di akhir tahun ini tidak dilanjutkan.

 

"Dilanjutkan nanti tahun depan. Karena akhir tahun ini kita tutup buku," katanya.

 

Sementara pasar murah di tahun 2024 mendatang akan pihaknya anggarkan Rp500 juta. 

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler