Diketahui, sebelumnya, terdapat lima siswa-siswi asal Kabupaten Lampung Barat lolos pada seleksi Paskibraka Hut ke 78 Ri tingkat Provinsi Lampung.
Kelima putra-putri terbaik Kabupaten Lampung Barat tersebut yakni atas nama Jihan Alifah, Dendra Deswan Aris, M.Andika Chandra siswi SMAN 1 Liwa, Agung Ramadhani siswa SMAN 2 Liwa dan Novia Windi Ramadani siswa SMAN 1 Way Tenong. (Ade)