Gunung Rajabasa Memprihatinkan, Mata Air Menipis dan Warga Sekitar Terdampak

Warga Desa Tanjung Gading sedang memperbaiki saluran mata air di kaki Gunung Rajabasa. Sedangkan sumber air di Desa Way Muli Timur juga tampak menyusut akibat kekeringan--Randi
Rudi menjelaskan kondisi air di beberapa wilayah. Beruntung di wilayah Kecamatan Kalianda dan Kecamatan Natar masih terkendali.
Sementara ini debit air yang telah menyusut lumayan tajam terjadi di Cabang Bakauheni, Unit Sidomulyo, Unit Jatiagung dan Unit Way Kandis.
"Di cabang unit yang debitnya menyusut tersebut kita tetap melakukan pelayanan dengan sistem bergilir. Prinsipnya semua harus terlayani," katanya.
Bahkan, Rudi melanjutkan, di Kecamatan Kalianda atas instruksi Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto, Perumda Turta Jasa bekerja sama dengan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Lampung Selatan masih bisa menyuplai ribuan liter untuk warga di titik-titik wilayah kekeringan.
"Permintaan bantuan saty pintu lewat Damkar. Kami hanya menyiapkan airnya, kemudian Damkar yang mendistribusikan sesuai arahan Bapak Bupati," katanya. (rnd)
Sumber: