PENDAMPINGAN PENERBITAN PERIZINAN BERUSAHA MELALUI OSS (Online Single Submission)

PENDAMPINGAN PENERBITAN PERIZINAN BERUSAHA MELALUI OSS (Online Single Submission)

--

BANDAR LAMPUNG, LAMPUNGNEWSPAPER - Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Pesawaran berkomitmen penuh dalam mendukung kemudahan perizinan berusaha bagi Masyarakat pelaku 

 

BACA JUGA:Wajib Kepoin! KPK Buka Rekrutmen Program Magang Tahun 2023

 

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM),dengan melaksanakan Pendampingan Pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) langsung jadi ditempat kepada masyarakat yang yang belum memiliki legalitas usaha 

atau ingin mengurus perizinan sebelum memulai usahanya

 

Kepala DPMPTSP Pesawaran Fanny Setiawan melalui Pejabat Penata Perizinan Ahli Muda 

Andika Wijaya mengatakan pihaknya 

juga berkolaborasi dengan 

Kantor Pertanahan (ATR/BPN) dan Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Pesawaran dalam rangka

kegiatan “Rapat Kordinasi Penyusunan Model Pemberdayaan Tanah Masyarakat Kegiatan Akses 

Reforma Agraria tahun 2023” yang diselenggarakan di Desa Sidodadi Kecamatan Way Lima. 

 

Sumber: