Bupati Ela dan PT BPRS Lamtim Ukir Prestasi di TOP BUMD Awards

--
"Dengan tata kelola dan digitalisasi dalam membangun kinerja bisnis dan layanan BUMD, kami berharap semua BUMD yang hadir di sini semakin berkembang dan memberikan kontribusi nyata bagi daerah masing-masing," ujar M. Lutfi saat menyampaikan sambutan
Acara penghargaan ini turut dihadiri oleh sekitar 70 kepala daerah dari seluruh Indonesia, yang turut memberikan semangat dan apresiasi atas pencapaian yang diraih para BUMD terbaik.
Sumber: